News  

Pemkot Cimahi Beri Penghargaan kepada 5 SKPD

PJ Walikota Cimahi Dicky Saromi dan Sekda Kota Cimahi H Dikdik Suratno Nugrahawan foto bersama dengan penerima penghargaan. Foto : istimewa

PJ Walikota Cimahi Dicky Saromi dan Sekda Kota Cimahi H Dikdik Suratno Nugrahawan  foto bersama  dengan penerima penghargaan. (Foto:Bagdja)

Artinya lanjut Dicky apa yang direncanakan dan dianggarkan dan dapat berlangsung dengan baik, dan Dickypun mengucapkan rasa terimakasih pula keseluruh SKPD Kota Cimahi.

“Jadi saya juga mengucapkan rasa terimakasih kepada seluruh SKPD, terutama saya ucapkan kepada Ketua Tim Anggaran Perangkat Daerah (TAPD) yang dipimpin pak Sekda H Dikdik Suratno Nugrahawan, dan sekaligus memberikan pesan bahw di tahun 2024 kita akan mulai,” ucap Dicky bangga.

Baca Juga:  Rapat Pemilihan Pengurus PAC Pemuda Pancasila Kecamatan Pameungpeuk Periode 2024-2027

“Saya minta kepada seluruh SKPD, harus memperhatikan tentang rencana-rencana yang sudah disusun, termasuk anggaran kasnya jadwal kegiatannya, karena dari enam pengelolaan keuangan daerah, yang pertama itu perencanaan, kemudian penata usahaan dan pelaksanaan,” terang Dia.

Juga tentang pelaporan pertanggung jawaban dan pengawasan, maka yang tiga ini perencanaan sudah kita selesaikan, penata usahaan juga sudah kita selesaikan, artinya sudah akan kita laksanakan,” ucapnya.