Hukrim  

Pemilihan Ketua INKINDO Jabar Tidak Sah, Mengandung Cacat Formil

Kuasa Hukum Ir. Subagya MT (Penggugat), Deni Hidayatuloh

Saat dilakukan ujicoba sistem e-Vote yang dilakukan INKINDO Jabar oleh anggota yang mempunyai hak pilih yang (Masuk dalam DPT 538 ), Hari Kamis, 30 Desember 2021. Secara Rill, Nomor 1 keluar sebagai pemenang. Ini menggambarkan animo pendukung Calon nomor 1 sangat besar.

Namun dalam Musprov INKINDO Jabar yang di gelar tanggal 10 Januari 2022, di hotel Meson Pine, Kabupaten Bandung Barat, pemilihan ketua muncul dua nama Calon Kandidat yang maju. Dan hasil musyawarah menyampaikan sesuai pemilihan Ir H Ugan Djuanda MT terpilih sebagai Ketua DPD INKINDO Jabar masa bakti periode 2022 – 2026 dengan jumlah pemilih 278 pemilih.

Sedangkan lawannya Ir. Subagya, MT meraih hasil pemilih dengan jumlah 180 pemilih. Hal ini menjadi perbincangan diantara dua kubu, hinggga terjadi perdebatan sengit di Tim Sukses.***