Pembangunan RSUD Bedas Kertasari itu merupakan bagian dari 13 program unggulan Bupati Bandung dengan sasaran membangun 5 RSUD di Kabupaten Bandung. /ft.istimewa/potensinetwork
“Mudah-mudahan dengan adanya rumah sakit ini sinergi dalam arti untuk mensosialisasikan program kesehatan, khususnya stunting”,tuturnya.
“Kita berharap pada tahun 2024, di Kecamatan Kertasari zero stunting,” tandas Camat.**